Siapakah Sosok "de Fuehrer" ?


Hitler ? Mungkin bagi sebagian orang Indonesia tidak mengerti siapakah dia.

Nama : Adolf Hitler
Tanggal Lahir : 20 April 1889
Meninggal : 30 April 1945

Berawal dari kegagalannya menjadi seorang seniman dia menjadi anak muda yang sangat fanatik terhadap nasionalisme. Pada PD-I dia turut andil dalam pasukan Angkatan Bersenjata Jerman, berkat keberaniannya dia menyabet dua medali. Akan tetapi Jerman adalah termasuk negara yang kalah dalam PD-I.
Kecintaannya pada Deutchlands membuatnya bergabung dengan partai NAZI pada tahun 1919. Sekitar 2 tahun kemudian dia mulai beranjak menjadi pemimpin di Jerman.

Selama kepemimpinannya perkembangan NAZI semakin pesat. Akan tetapi pada 1923 dia ditangkap karena dituduh sebagai pengkhianat. Hukuman itu hanya berlangsung selama kurang lebih setahun.
Petualangan politiknya pun dimulai. Pada tahun 1928 rakyat Jerman banyak yang kecewa terhadap partai politik di negeri itu. Hal ini dimanfaatkannya untuk mengambil simpati rakyat hingga pada 1933 dia resmi menjadi Kanselir Jerman.

Hitler memulai kediktatorannya dengan menggunakan aparat yang ada untuk melabrak golongan oposisi. Setelah itu dia mulai membuka jalan untuk tercetusnya PD-II. Diktat Versailes, orasi nya yang membuat heboh dunia khususnya Inggris dan Perancis.
3 Septemmber 1939, serangan dilancarkan Hitler dan pasukannya menuju kota Danzig, Polandia. Serangan kilat yang dikenal dengan istilah Birtklezig. Sejak penyerangan ini, Inggris dan Perancis mulai menyatakan perang terhadap Jerman. Perang akbar yang kedua pun tak terelakkan. Akan tetapi sehebat-hebatnya sang Fuehrer, dia takluk akan kecantikan Eva Braun model Jerman saat itu.

Tindakan-tindakan sang Kanselir yang dianggap membahayakan perdamaian dunia :

  • Anti Semit
    "Bisa saja saya memusnahkan semua YAHUDI di DUNIA, 
    tapi saya sisakan sedikit saja yg hidup. agar kamu tau 
    mengapa alasan saya membunuh mereka" Ucapan Hitler

    Umur 18 tahun, Adolf sudah menjadi seorang yatim piatu 
    setelah ibunya meninggal dunia sedangkan ayahnya 
    sudah meninggal terlebih dulu
    Frustasi, yatim-piatu, tidak ada uang, sehingga dia selama 
    kira-kira setahun menjadi gelandangan, hidup dari belas 
    kasihan orang lain di jalanan. Selama itu, dia juga mulai 
    benci terhadap orang Yahudi, kaum imigran 
    yang hidup lebih mewah, 

    Terinspirasi oleh Lueger yang menyalahkan kekacauan 
    ekonomi dan politik kepada kaum Yahudi, 
    Menyebabkan ia menjadi pembenci kaum Yahudi 
    sepanjang hidupnya. 
    Ini pula yang membangun ideologinya dan menganggap 
    bangsa Arya adalah ras tertinggi

    Maka sewaktu Jerman kalah perang, 
    dia tidak bisa menerima kenyataan, karena bagi Hitler, 
    Jerman adalah yang terkuat. Dia lalu menyalahkan para 
    "pengkhianat" sipil, terutama orang Yahudi sebagai penyebab 
    Jerman kalah perang.

    Pengalaman pahit dimasa muda dan Idelogi "Arya adalah 
    ras Unggul " menjadi alasan Hitler membenci bangsa Yahudi
  • Diktat Versailes
    Isi perjanjian :
  1. Jerman menyerahkan ALsace-Lorraine kepada Perancis dan Eupen Malmedy kepada Belgia
  2. Danzig dan sekitarnya menjadi kota merdeka dibawah LBB
  3. Jerman kehilangan semua tanah jajahannya yang yang diambil oleh Inggris, Perancis, dan Jepang
  4. Jerman harus membayar ganti rugi perang sebesar 1332 Milyar Mark Emas
  5. Nagkatan perang Jerman diperkecil
  6. Kepal perang maupun kapal dagang Jerman diambil alih oleh Inggris
  • Membentuk polisi rahasia (Gestapo)
  • Mengunggulkan Ras Arya sebagai penguasa dunia
Gambar Terkait :














{ 0 komentar... Skip ke Kotak Komentar }

Tambahkan Komentar Anda

 

Translate

Visitors

Flag Counter

Lencana Facebook

Popular posts

Pengikut

Free Bulls Eye White Cursors at www.totallyfreecursors.com
Catatan si Yuda © 2012 | Template By Jasriman Sukri